Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia

Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia - Hallo sahabat Belajar Pertanian Organik, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Pengetahuan Umum, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia
link : Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia

Baca juga


Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjV3aFntyAZpWvCdGv7YnOWRq6M9T6lGaNWJ3OcnGmqNWpqEmUw8IZIilbMJBkuVXcE0RUd9hzA-GDIeT4a-PN2KJdeFwyWeLcva6phd17jFgSEgIi52yvyZiyjILBVwq2EIOH_QkRgMS0k/s1600/samp714b1c6be60e1dba.gif
Saya akan membahas tentang bunga rafflesia yang disebut-sebut bunga bangkai . Ada yang udah liat bunga Rafflesia Langsung gak? ( aku aja yang di Bengkulu blom pernah liat ) hehehe....  Tumbuhan ini banyak ditemui di hutan sumatera bagian selatan, terutama Bengkulu, Ciri Khusus Bunga Raflesia yang membedakan dengan bunga bangkai secara awam adalah bentuknya yang melebar (bukan tinggi) dan berwarna merah. Ketika mekar, bunga ini bisa mencapai diameter sekitar 1 meter dan tinggi 50 cm.
- Bunga rafflesia tidak memiliki akar, tangkai, maupun daun
- Bunga Raflesia memiliki 5 mahkota
- Di dasar bunga yang berbentuk gentong terdapat bunga sari atau putik, tergantung jenis kelamin bunga.
- Keberadaan putik dan benang sari yang tidak dalam satu rumah membuat presentase pembuahan yang dibantu oleh serangga lalat sangat kecil, karena belum tentu dua bunga berbeda kelamin tumbuh dalam waktu bersamaan di tempat yang berdekatan.
- Masa pertumbuhan bunga ini memakan waktu sampai 9 bulan, tetapi masa mekarnya hanya 5-7 hari. Setelah itu rafflesia akan layu dan mati.
- Bunga Rafflesia merupakan tumbuhan parasit obligat pada tumbuhan merambat (liana) tetrasigma dan tinggal di dalam akar tersebut seperti tali.Sampai saat ini Rafflesia tidak pernah berhasil dikembangbiakkan di luar habitat aslinya dan apabila akar atau pohon inangnya mati, Raflesia akan ikut mati. Oleh karena itu Raflesia membutuhkan habitat hutan primer untuk dapat bertahan hidup .
selengkapnya : manfaat.org


Demikianlah Artikel Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia

Sekianlah artikel Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia dengan alamat link https://caramenanamorganik.blogspot.com/2012/09/ciri-ciri-khusus-bunga-raflesia.html

0 Response to "Ciri-Ciri Khusus Bunga Raflesia "

Posting Komentar