Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah

Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah - Hallo sahabat Belajar Pertanian Organik, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel INFO TANI, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah
link : Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah

Baca juga


Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah

KHASIAT JERUK NIPIS UNTUK WAJAH CANTIK
Aprialdi|pagemenu.blogspot.com| Hey Guys How are you? Lama tidak nimbrung didunia blogger, maaf teman-teman tidak sempat berkunjung kesana-kemari :)
Oke bek tu topik!
Manfaat jeruk nipis untuk wajah | Jeruk nipis bermanfaat dan berkhasiat untuk resep kecantikan , yangmana buah ini memberikan anda kesegaran dengan aroma wangi asam yang segar . Dahulu, jeruk ini banyak digunakan sebagai pembersih badan dan pembersih kuku. Tak kalah pentingnya dengan sekarang karena banyak yang menjadi konsumen buah ini untuk dijadikan alat kosmetik alami . Dengan kandungan jeruk nipis yang kaya akan Vitamin C melebihi kandungan  jenis jeruk lainnya. Dan seperti tulisan sebelumnya kasiat dan manfaat jeruk bali dan manfaat jeruk keprok  
anda bisa baca lebih lanjut disana . Sebenarnya jika anda mencari tulisan /artikel tentang jeruk nipis, ratusan bahkan ribuan yang akan anda dapatkan . Tentu saja, karena manfaat dan khasiat jeruk nipis sudah membooming dari zaman baholok sampai sekarang. Bahkan dengan semakin canggih dan modernnya zaman, jeruk ini sudah banyak diekstrak dan dijadikan alat kosmetik herbal  untuk wajah . 

Menurut sumber-sumber buku yang saya baca tentang dunia jeruk, saya akan membagikan kepada sahabat-sahabat yang ingin mencoba resep kulit mulus dengan jeruk nipis :


BAHAN :
1. Buah jeruk nipis yang segar .
2. Sedikit madu 
3. Kapas halus

CARA PENGGUNAAN

"Ambil jeruk nipis dan belah menjadi 4 bahagian, lalu anda siapkan mangkuk dan anda peras airnya . Jangan lupa untuk membuang batunya. Setelah itu anda masukan sedikit madu kedalam mangkuk yang berisi perasan jeruk nipis tersebut. Aduk hingga merata , lalu anda bisa mengoleskannya dengan kapas yang halus dan berish ke wajah anda. Tapi, anda harus ingat dulu...cuci dulu wajahnya dengan air bersih, keringkan dan siap dioleskan .Tunggu sampai 15-20 menit ya"


Demikian tulisan kali ini KHASIAT JERUK NIPIS UNTUK WAJAH CANTIK Selamat mencoba :)



Demikianlah Artikel Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah

Sekianlah artikel Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah dengan alamat link https://caramenanamorganik.blogspot.com/2012/11/khasiat-jeruk-nipis-untuk-wajah.html

0 Response to "Khasiat Jeruk Nipis Untuk Wajah "

Posting Komentar